Sabtu, 26 Maret 2016

Nikmat Menjaga Wudhu

Diposting oleh Unknown di 21.56 0 komentar


Nikmat Menjaga Wudhu



“Sungguh, umatku akan dipanggil nanti pada hari kiamat dalam keadaan bercahaya di sekitar muka, tangan dan kaki, karena bekas wudhu. Karena itu barang siapa diantara kalian sanggup melebihkan basuhan wudhunya (melebihi yang telah difardhukan pada muka, tangan, dan kaki), maka hendaklah ia melakukannya.” (HR.Bukhari dan Muslim)

My Hobby

Diposting oleh Unknown di 01.32 0 komentar


My Hobby


Hello my name is Mimin Dwi Jayanti. I’am study  in jember of university, the second semester. I have a hobby. My hobby is  reading books. I read story books, magazines, newspapers and any kind of material that I find interesting.

Pembuatan Alat peraga

Diposting oleh Unknown di 01.14 0 komentar


Cara Membuat Alat Peraga
Dengan Materi Mean, Median dan Modus



Nah, teman-teman kali ini saya akan berbagi tentang cara membuat alat peraga yang membantu kita dalam proses penyampain materi kepada peserta didik.  Alat peraga merupakan segala sesuatu yang dapat digunakan untuk menyalurkan pesan dan dapat merangsang pikiran, perasaan, perhatian dan kemauan siswa sehingga dapat mendorong terjadinya proses belajar pada diri siswa.

Kamis, 24 Maret 2016

Cerpen

Diposting oleh Unknown di 01.57 0 komentar



Gara-Gara Pasar Malam

            Siang itu, sekitar pukul 11.00 terdengar suara gaduh diruang kelas VI-B. Suasana kelas yang tidak kondusif ketika tidak ada guru untuk mengisi pelajaran. Sesuai dengan jadwal, seharusnya kelas VI-B diisi oleh Bapak Sukadi yang mengajar SKI (Sejarah Kebudayaan Islam). Namun, Bapak Sukadi tidak dapat melakukan kegiatan mengajar karena ada kepentingan yang harus diselesaikan.
         Tiba-tiba datanglah wanita ke ruang kelas. Wanita itu bernama Bu Mu’awannah. Saya bersama teman-teman biasa memanggil beliau dengan Bu Mu’, Bu Muawannah ini merupakan sosok wanita yang mempunyai tanggung jawab yang tinggi dan murah senyum. Beliau merupakan wali kelas VI-B. Beliau datang ke ruang kelas karena ingin memberikan informasi kepada seluruh murid VI-B.
 “Anak-anak mohon perhatiannya, besok jadwal les kalian Bahasa Indonesia? karena besok pagi Bu Mu’ harus menghadiri senam massal di Alun-Alun maka jadwal les dirubah” jelas Bu Muawannah.

 

Mimin Dwi Jayanti © 2010 Web Design by Ipietoon Blogger Template and Home Design and Decor